Kamis, 15 Oktober 2020

Kamis, 15 Oktober 2020 : latihan soal lingkaran

 Assalamualaikum, semoga kalian semua dalam keadaan sehat dan tetap semangat ya

Untuk pembelajaran tematik hari ini silahkan kerjakan latihan pada lembar kerja ya. 

Berikut ibu ingatkan kembali cara mengerjakannya:

untuk no 1 : hitung keliling lingkaran, kemudian kalikan dengan jumlah roda berputarnya berapa banyak. Ingat ya, jari-jari lingkaran itu setengah dari diameternya ya

untuk no 2 :hitung terlebih dahulu keliling lingkaran tersebut kemudian dikalikan dengan seperempat. Karena gambar tersebut adalah seperempat bagian lingkaran ya

untuk no 3 : langsung hitung luas lingkaran menggunakan rumus yang ada

Selamat mengerjakan, tetap semangat

Wassalamualaikum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PKN, Penjelasan PTS dan Karya Tulis

                     Assalamu'alaikum wr wv                    Anak-anak kelas 6 Soleh dan Solehah...hari ini kita membahas PKN,        ...